MELENYAPKAN JAMUR KULIT

Jamur kulit dapat berupa jamur kulit kembang atau jamur kulit kering, dan penyebabnya tak lain karena udara terlalu panas atau udara terlalu lembab.
Cara atasi:
Ambillah sepotong lengkuas, potonglah menjadi potongan besar, kemudian getah lengkuas ini dipakai untuk menggosok tubuh kita. Sebelum digosokkan lengkuas kenakan sedikit garam. Memang agak pedih, tetapi jamur kulit bias diberantas dengan cepat, sehingga kurang dari 2 minggu jamur kulit tersebut bias lenyap.
Buat mereka yang memiliki kulit yang peka, jangan mempergunakan lengkuas ini, karena akan membuat kulit jadi hangus dan gatal- gatal. Karena itu pergunakan lengkuas juga tidak boleh terlalu lama dibiarkan begitu saja, satu jam setelah menggosokkan lengkuas, harus dicuci bersih.

Resep lainnya

1 komentar:

  1. saya sering berkunjung di blog blog, postingan ini sangat menarik serta enak di baca tentang melenyapkan jamur kulit.... saya berharap bisa berkunjung lagi

    BalasHapus